Kapan dan masih ingatkah ketika anda melihat terakhir kalinya
Ayah dan Bunda kita sendiri berada di depan wajah anda dan di depan halaman pintu rumah anda, diruang kerja atau di ruang dapur, bahkan mungkin ketika kita sedang melihat sang bunda menjahit baju, memasak ataupun menonton tv bersama sang ayah,
Apakah anda ingat tentang itu ? berharap tidak melupakan dan menjauhkannya.
Mengapa Keluarga Adalah Segalanya ?
Orang tua mungkin masing- masing berbeda, namun pada dasarnya semua akan terasa lengkap jika seandainya sedikit waktu kita luangkan untuk berkumpul dan berbincang bersama sang ibu dan ayah, termasuk bersama keluarga besar kita, semua akan berbeda, ketika anda hadir, anda berdiri dan menatap mereka, keluh dan kesah seakan terasa hilang dalam sekejap, meskipun sesungguhnya anda mendapat banyak masalah.
Kebahagiaan dan kenyamanan hati dapat dirasakan ketika anda mengeluarkan nafas dan beban yang begitu berat setelah anda pergi dan keluar jauh – jauh dari rumah keluarga dan kerabat anda, tidak ada yang menyempurnakan kehidupan pribadi anda melainkan motivasi terpenting yang tidak pernah mengalahkan sesuatu apapun selain dorongan dan senyuman indah orang tua dan keluarga.
Hal – hal Tersebut Dapat Dinilai Dari Beberapa Faktor:
Sikap Sewajarnya Terhadap Orang Tua
Dengan berpikir secara wajar dan logika saya pikir semua akan bersikap yang baik dan menuruti apa kata orang tua jika kita berada di depan orang tua kita sendiri, tapi mungin berbeda bagi orang – orang yang memiliki bertolak pendapat, penolakan bisa saja di minatinya ketimbang memilih berkumpul bersama keluarga dan saudara – saudaranya sendiri, dan tentunya merekapun memiliki alasan khusus internal yang sulit untuk di tuangkan bersama teman dekat dan kerabatnya.
Kepedulian Instan Dari Orang Tua, Kerabat Dan Saudara Terdekat
Kesibukan membuat kita melakukan berbagai hal dan aktifitas yang harus kita perjuangkan demi menghidupkan segala tantangan di masa depan, namun apa yang kita lalukan terkadang belum selurus dengan harapan dan jalan yang kita inginkan. Semua kembali pada sikap, lingkungan dan tujuan yang akan kita capai, jika kita mendapatkan masalah yang begitu rumit bahkan kita sampai tidak dapat mengatasi masalah itu sendiri, hingga pada akhirnya kita menjadi bingung, pusing lalu pikiran dan otak kita menjadi stress tidak terkendali.
Apa Yang Akan Anda Lakukan Sobat ?
Hal yang terjadi secara umum biasaya langka pertama orang memilih berlari kepada keluarga tercinta untuk meminta solusi dan bantuan yang terbaik, namun terkadang penilaian tersebut bisa saja berubah tanpa waktu, batas dan pemberitahuan secara dengan tidak kita sadaripun beberapa orang memutuskan untuk mengubah pola pikir dengan cara bagaiman agar masalah tersebut tidak di ketahui oleh orang tua dan keluarga, biasanya itu terjadi bagi orang yang belum memiliki pasangan hidup yang sah, yaitu istri atau suami tercinta. Berlari dan meminta pendapat dan solusi terbaik bersama teman – teman dekat, teman main, teman kerja dan teman curhat, mungkin seperti itu yang biasa di lakukan dalam trending waktu dan masa depan di era globalisasi sekarang ini.
Tetapi pemikiran orang lain berbeda beberapa orang memiliki gaya dan prinsip kehidupan tersendiri untuk mengatasi masalah pribadinya, jadi menurut saya itu kembali kepada pribadi dan tujuan masing – masing, hanya saja secara umum apabila suatu masalah sudah teratasi dengan tidak membebankan kesusahan kepada orang tua dan kerabat waktu dan kondisi mungkin saya rasa bisa mengerti dan dipahaminya. Namun jika anda tidak dapat menemukan solusi terbaik anda, saya rasa semua harus dikembalikan dan berbincang secara baik bersama kedua orang tua dan keluarga anda, karena secara umum hubungan darah daging sesama saudara dan keluarga itu akan jauh lebih kuat, lebih perduli dan lebih memahami, merasakan kondisi, dibandingkan bersama dengan orang lain ataupun hanya sebatas teman biasa.
Liburan Untuk Waktu Luang Spesial
Ketika anda bekerja dan suatu hari anda bertemu hari libur panjang saya berfikir itu adalah hari – hari yang di sebut momen terpenting dalam waktu masa liburan anda, karena sayapun merasakan sendiri apa itu yang di sebut dengan hari – hari santai adalah adalah hari libur dan hari besar, dimana waktu yang kita miliki tentunya sebagian besar di gunakan untuk keperluan besar, kepentingan spesial, bersama teman keluargam, teman dekat dan juga saudar terdekat….namun hal yang tidak jauh di lakukan oleh setiap orang, untuk ukuran secara standar normal yaitu tidak jauh untuk berkumpul bersama kedua orang tua, dan keluarga besarnya, dan sisanya di gunakan untuk mengisi luang bersama pasangan dan teman – teman dekatnya masing – masing.
Pengorbanan Waktu Demi Yang Tercinta
Seriap orang memiliki masing – masing aktifitas tertentu, entah itu dalam bidang pekerjaan kantor, lapangan, praktek kuliah, sekolah dan meeting, seminar dan sosial komunitas lainnya. Tetapi dalam melakukan sebuah aktifitas dan pekerjaan semua sudah di atur dalam menegemen masing – masing sesuai bidang, waktu, tujuan dan arahnya, pekerjaan dan kegiatan lain memiliki standarisasi dan durasi sedemikian rupa, ketika tengah melakukan proses kerja, dimana ada waktu istarahat dan makan-pun sudah di tentukan sebaik mungkin.
Tetapi apakah andapun berfikir di saat pekerjaan itu sedang berjalan namun di tengah jalan ada suatu kendala yang mungkin menghambat pekerjaan kita, sedangkan kitapun terpaksa harus menghentikan untuk melihat dan mengetahui apa sebenarnya yang terjadi sesungguhnya ? Namu jika anda sudah mengetahui kabar yang anda dapatkan dari teman anda bahwa istri atau ibunda dan ayah anda berada di rumah sakit secara tiba – tiba tentunya andapun tidak akan berfikir panjang untuk segera menghentikan pekerjaan anda dan mulai berangkat ke rumah sakit untuk mengunjungi dan melihat kondisi istri ataupun kedua orang tua anda di sana.
Dengan demikian jelas sudah bahwa suatu pengorabanan adalah suatu hal yang di perjuangkan dan di iklaskan untuk membela dan melindungi, serta menjaga segala sesuatu, yang terjadi secara tidak di sengaja ataupun di sengaja, baik yang berhubungan penting dengan segala kondisi yang yang tidak memungkinkan demi menjaga keadaan terhadap seluruh orang – orang yang paling kita cintai.
Doa Orang Tua Yang Tiada Duanya
Disaat kita bepergian jauh seperti halnya kita merantau di negeri orang, melakukan sebuah tugas penting dan pekerjaan yang berharga demi membela anak istri, saudara dan kerabata dan orang tua tercinta, sebelum kita melakukan keberangkatan tentunya di awal kita mendapat nasehat – nasehat yang berharga dan jarang di dapatkan di luar oleh kedua orang kita, dan setelah kepergian kita maka sudah sering sekali di lakukan oleh orang tua untuk melakukan ritual dan berbagai macam doa menurut jenis agama keyakiannya demi mengharapkan seluruh buah hatinya kembali dengan selamat sampai tujuan. Mungkin kita tidak mengetahui sama sekali bahwa doa yang di lakukan oleh kedua orang tua kita hanya dalam satu kali lewat, tetapi seorang ibu adalah orang yang sangat merasakan segala kepedihan dan kepahitan bagi anaknya, bahkan terkadang hanya dengan mendengar sebuah tanda – tanda dan suara aneh yang mungkin jarang terdengar, terkadang itupun sudah membuktikan beberapa mitos bahwa sang ibu mengetahui dengan persis bagaimana kondisi yang sedang terjadi ketika ananknya sedang mengalami sebuh kesusahan ataupun kesengsaraan hidupnya.
Maka hal yang seperti itu bisa di katakan sebagai pembuktian dimana orang tua bisa saja lebih memikirkan dan mengharapkan agar semua berjalan dengan lancar tanpa adanya gangguan dan ujian yang di hadapi oleh sang anak dengan cara melakukan berbagai macam usaha dan doa – doa meminta dan mengharapkan permintaan kesuksesan dan kelancaran kepada Yang Kuasa.
Dengan cara yang di lakukan orang tua seperti itu, artinya itu sudah menunjukan bahwa hati mereka akan merasa lebih mendapatkan suasana ketenangan dan kedamian tanpa harus menambah rasa kesedihan ataupun membebani pikiran yang tidak seharusnya di lakukan untuk ukuran sebagai orang tua, apalagi dengan ukuran orang tua yang sudah lanjut usia, tentunya jika itu sampai terjadi maka bisa saja mengakitbatkan gejala – gejala negatif, mungki seperti penyakit, ataupun beban – beban pikiran yang bisa menimbulkan sebuah efek penyakit luar ataupun dalam.
Anda bisa menjadi manusia yang lebih baik dari yang sebelumnya ketika anda tidak mengabaikan segala nasehat – saran dan kritik juga doa – doa serta dukungannya, karena tidak ada yang melebihi kasih sayang dari Tuhan dan kedua orang tua, selain mereka yang selamanya bisa terus mengingat anda dalam kondisi jarak jauh maupun dekat, terlihat maupun tidak terlihat, sesungguhnya sejelek dan sehina apapun yang di lakukan orang tua, sebenarnya tidaklah bersifat kekal, selamanya dan itu hanya berlaku sementara.
Komentar Terbaru